Berita

Bazar SMK Kesehatan Sunan Kalijaga: Modal 2 Juta untung 5 Juta

1 Mins read

KULIAHALISLAM.COM – Yayasan Tarbiyatul Islam (YTI) Walisongo menyelenggarakan Haflatul Imtihan ke 61 dan Wisuda ke 27 yang bertempat di halaman MTs Sunan Kalijaga, Banyuanyar Tengah.


Kegiatan tersebut akan dilaksanakan selama 2 hari yang dimulai pada tanggal 6-7 Juli 2024. Di malam kedua Haflatul Imtihan SMK Kesehatan Sunan Kalijaga membuka stand bazar dan pemeriksaan gratis.

Abdul Jalal, Kepala Sekolah SMK Kesehatan Sunan Kalijaga, mengucapka Alhamdulillah masyarakat tampak antusias dengan adanya bazar ini.

“Di hari kedua ini masyarakat banyak yang membeli makanan di stand bazar SMK Kesehatan Sunan Kalijaga,” ucapnya.

Pria yang akrab di sapa pak Jalal itu menyampaikan modal awal bazar tersebut 2 juta untuk keseluruhan 5 juta.

Dihari pertama lanjutnya, modalnya 1 juta sedangkan di hari kedua 1 juta.

“Anak-anak SMK Kesehatan tampak bersemangat melayani pembeli,” katanya.

Ia berharap dengan adanya bazar ini anak-anak memiliki jiwa kewirausahaan.

Pewarta: Salman Akif Faylasuf

Baca...  Dinilai Pro Israel, Sekjen Pemuda Madani Minta Abdulhakim Idris Pergi dari Indonesia
2551 posts

About author
Kuliah Al Islam - Mencerdaskan dan Mencerahkan
Articles
Related posts
Berita

Lazismu Luncurkan 5 Program Unggulan Ramadan 1447 H, Perkuat Peran Zakat untuk Bangsa

1 Mins read
JAKARTA – Lazismu Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah secara resmi meluncurkan Kick Off Program Ramadan Lazismu 1447 Hijriah di Universitas Muhammadiyah Prof. Dr….
Berita

Ridwan Hisjam: Pilkada Lewat DPRD Sesuai Pancasila dan Nilai Ketuhanan

1 Mins read
JAKARTA — Politisi senior Partai Golkar, Ridwan Hisjam, menegaskan dukungannya terhadap wacana pengembalian mekanisme pemilihan kepala daerah (Pilkada) melalui Dewan Perwakilan Rakyat…
Berita

SainsTaq: PonpesMU Sambi Padukan Sains dan Iman di Kajian Isra Mikraj

1 Mins read
BOYOLALI — Peringatan Isra Mikraj di Pondok Pesantren Muhammadiyah (PonpesMU) Manafi’ul ‘Ulum Sambi, Boyolali, berlangsung khidmat pada Kamis (15/1/2026). Mengusung tema “SainsTaq”,…

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Verified by MonsterInsights